Polres Tasikmalaya Kota Gelar Sosialisasi Penerimaan Bintara Polri Jalur Bakomsus Pertanian di SMK SPP Negeri Tasikmalaya

    Polres Tasikmalaya Kota Gelar Sosialisasi Penerimaan Bintara Polri Jalur Bakomsus Pertanian di SMK SPP Negeri Tasikmalaya

    Tasik Kota – Polres Tasikmalaya Kota Polda Jawa Barat  mendukung program pemerintah dalam meningkatkan ketahanan pangan nasional dengan membuka jalur khusus penerimaan calon anggota Polri Tahun Ajaran 2025 melalui Bakomsus Pertanian. Program ini dikhususkan bagi siswa lulusan SMK di bidang pertanian yang memiliki minat dan kompetensi khusus di sektor tersebut. Sosialisasi ini berlangsung di SMK SPP Negeri Tasikmalaya yang berlokasi di Jalan Mulyasari, Kec. Tamansari, Kab. Tasikmalaya, Polda Jawa Barat pada Kamis (31/10/2024)

    Personel Bag SDM Polres Tasikmalaya Kota melakukan sosialisasi penerimaan polri jalur bakomsus pertanian ke SMK SPP Negeri Tasikmalaya dan diikuti sekitar 200 siswa siswi.

    Sosialisasi ini menjadi momen penting bagi para siswa dan pihak sekolah, mengingat ini merupakan kali pertama sekolah mendapatkan langsung mengenai peluang masuk Polri melalui jalur Bakomsus Pertanian. 

    Dalam kesempatan tersebut, Bag SDM Polres Tasikmalaya Kota memberikan penjelasan mengenai persyaratan, tahapan pendaftaran, serta seleksi untuk Bintara Bakomsus Pertanian Polri.

    Kegiatan sosialisasi ini disambut antusias oleh para peserta, yang melihat peluang ini sebagai kesempatan untuk mengembangkan karir sekaligus berkontribusi dalam ketahanan pangan melalui institusi Polri.

    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Polres Tasikmalaya Kota Sosialisasikan Penerimaan...

    Artikel Berikutnya

    Polres Tasikmalaya Kota Bagikan Paket Makan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden RI Setelah Kunjungan Kerja di Mesir dan Ikuti Rapat Terbatas Dengan Presiden
    Kapolres Tasikmalaya Kota dan Forkopimda Kontrol Pelaksanaan Pemungutan Suara di TPS 9.01 Lapas Kelas IIB Tasikmalaya
    Pastikan Logistik Pilkada Aman, Kapolsek Cibeureum Polres Tasikmalaya Kota Pimpin Pengecekan di Kantor PPK Cibeureum
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Kawalu Tingkatkan Patroli Malam
    Bhabinkamtibmas Kel. Mugarsari Polsek Tamansari Polres Tasik Kota melaksanakan silaturahmi dan  sambang kepada warga binaan Rt 02/05 Kel Mugarsari. 
    Giat Patroli siang Polsek Manonjaya Sambil Sambang dan Silaturahmi Warga Masyarakat Wilayah Manonjaya
    Kapolsek Tawang Polres Tasikmalaya Kota Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada di TPS 15 Kelurahan Lengkongsari
    Personel Polsek Tamansari Polres Tasikmalaya Kota Perketat Pengawasan Logistik Pilkada di Setiap PPS
    Bhabinkamtibmas Kel. Mulyasari Polsek Tamansari Polres Tasik Kota melaksanakan silaturahmi dan  sambang ketua RW 12 kp.tanjungsari RT 01/12 Kel Mulyasari. 
    Sinergitas TNI-Polri Polsek Tamansari Polres Tasikmalaya Kota, Intensifkan Patroli dan Sambang, Sampaikan Himbauan Pilkada Damai
    Cooling Sistem Jelang Pilkada Serentak, Polsek Kawalu Sambang Tokoh Masyarakat
    Patroli Sore Polsek Mangkubumi, Dengan Penjagaan dan Pengaturan Lalu Lintas
    POLSEK CIAWI POLRES TASIK KOTA POLDA JABAR, MELAKSANAKAN PATROLI  ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS
    Kapolres Tasik Kota Pimpin Apel Konsolidasi Operasi Ketupat Lodaya 2024 dan  Halal Bihalal  
    Pengaturan Lalulintas Pagi Polsek Cisayong, Wujudkan Kamseltibcarlantas
    Pengamanan Malam Takbir Idul Fitri 1445 H, Polres Tasik Kota Kerahkan Ratusan Personel Gabungan

    Ikuti Kami